Highlight > Amazing Indonesia
ATLET RED BULL MELOMPAT DARI KETINGGIAN 380 METER DI AUTOGRAPH TOWER JAKARTA Frederic Fugen, atlet binaan Red Bull Blue and Silver, sukses melakukan dua BASE jump berturut-turut dari Autograph Tower di Jakarta, gedung tertinggi di Indonesia sekaligus di belahan bumi selatan dengan ketinggian 385 meter. Aksi ini tidak hanya menjadi